Wednesday, January 23, 2013

Indahnya Membangun Ukhuwah


dalam kehidupan sudah pastinya kita membutuhkan teman, tetapi teman yang baik adalah teman yang selalu mengingatkan dalam hal kebaikan.
sebelum memilih teman yang baik sebaiknya mempersiapkan diri untuk tabah terhadap teman yang baik.
memang tidak mudah untuk selalu berada dengan teman yang baik :
a. jika anda bergaul dengan teman yang baik jika ada berbuat salah pasti anda akan diingatkan, misalnya jika sudah waktunya sholat anda tidak segera sholat maka teman yang baik akan mengingatkan agar cepat sholat meskipun anda sedang sibuk sibuknya, dan watak manusia jika diingatkan padahal dia sedang asik dengan sesuatu maka dia akan jengkel. jadi persiapkan diri untuk selalu siap diingatkan oleh teman yang baik.
b. jika hidup ingin cepat hiduplah sendiri, jika ingin bermanfaat bergaulah dengan orang lain, jika ingin lebih bermanfaat jadilah pemimpin yang adil bagi kelompok.

No comments:

Post a Comment